Bagaimana Cara Balon Udara Bisa Terbang Tinggi Meski Berat? Bagaimana Cara Balon Udara Bisa Terbang Tinggi Meski Berat?

Bagaimana Cara Bisa Terbang Tinggi Meski Berat?
POKER PELANGI Di Wonosobo, ada festival yang biasa di selenggarakan pada momen Lebaran. Festival tersebut di helat dengan menerbangkan beragam balon udara. Begitu di terbangkan, deretan tersebut tampak meliuk menghiasi langit. 

Tanpa memakai mesin penggerak seperti pesawat, bagaimana cara bisa terbang? Apa yang di butuhkan untuk membuat terbang, terutama pada jenis tradisional, sehingga bisa bertahan selama beberapa waktu di angkasa? Ini penjelasannya.

Struktur balon udara

Sebelum membahas bagaimana cara bisa terbang, ada baiknya kenalan dulu dengan benda ini. merupakan balon terbang berukuran raksasa yang biasanya terbuat dari nilon kuat dan ringan.

Besaran bisa berbeda-beda, tergantung pada tujuan penggunaannya. Untuk dengan penumpang, biasanya dapat menampung sekitar 77 ribu kaki kubik udara, melansir Virgin Balloon Flights.

Nah, selain bagian luar yang menggelembung dan berisi udara, bagian mulut balon terpasang tungku pembakar. Tungku ini di gunakan untuk mencampurkan propana cair dari gas bertekanan dan oksigen untuk menyalakannya. Tujuan dari tungku ini adalah mengarahkan api ke mulut balon untuk memanaskan udara di dalamnya.

Bagaimana cara bisa terbang?

Bagaimana Cara Balon Udara Bisa Terbang Tinggi Meski Berat?

Seperti di sebutkan sebelumnya, pada mulut terdapat tungku pembakar. Ketika tungku di nyalakan, udara yang ada di dalam balon akan terpanaskan dan menjadi lebih ringan di banding udara di luar balon. Lanjutkan membaca artikel di bawa

Ketika balon di penuhi oleh yang di panaskan, maka bobotnya akan makin ringan. Selanjutnya, fenomena tersebut akan mendorong balon melayang ke atas seolah-olah sedang berada di dalam air.

Lebih lanjut, hybrid juga memiliki struktur khusus di bagian selubung atas. Biasanya, bagian ini akan di isi dengan helium atau gas yang lebih ringan di banding udara. Dengan demikian, bisa memberikan daya apung tambahan, melansir Seattle Ballooning.

Kombinasi panas dan helium tersebut membuat mampu mencapai ketinggian yang cukup tinggi. Bahkan, panas dan helium pun kerap di gunakan untuk berpenumpang karena dapat membawa muatan lebih berat dan bertahan lebih lama. 

Cara mengendalikan balon udaraBagaimana Cara Balon Udara Bisa Terbang Tinggi Meski Berat?

Memahami bagaimana carabisa terbang juga berhubungan erat dengan  balon tersebut di kendalikan. Pada festival di Wonosobo misalnya,

Sementara itu, pada dengan penumpang, pilot akan memanfaatkan kembali panas di dalam . Ketika ingin menaikkan balon, maka tungku pembakar akan di nyalakan untuk memanaskandi dalamnya. Sebaliknya, tungku akan di matikan untuk menurunkan balon secara perlahan. 

FYI, dengan penumpang tidak bisa di atur belok kanan atau kiri, lho. Benda ini hanya bergerak mengikuti arah angin. Pilot hanya akan menggunakan tekanan panas guna menyesuaikan ketinggian dan mendapat arah angin sesuai tujuan terbang.

Setelah sudah tahu bagaimana cara bisa terbang, apakah kamu tertarik datang ke festival yang di selenggaran untuk mengamatinya langsung? Atau, kamu justru ingin menaiki dengan penumpang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *