
Seks yang Aman untuk Lansia. Ketika memasuki usia lanjut, hubungan seks mungkin menjadi hal yang rentan di lakukan karena penurunan kondisi fisik. Kendati demikian, hal ini bukan berarti lansia tak bisa merasakan seks yang nikmat dan juga aman.
Kehidupan seks tidak hanya di tujukan bagi mereka di usia produktif. Orang dewasa di atas 50 tahun juga tetap bisa aktif secara seksual. Lansia bisa di bilang sudah punya pengalaman tentang hubungan intim.
Belum lagi saat ini sudah banyak produk kesehatan yang bisa menunjang aktivitas seksual bagi para lansia. Kehadiran sex toys juga bukan lagi hal aneh. Oleh sebab itu, tidak sulit menjaga kehidupan seksual di usia lansia dengan berbagai bantuan teknologi dan alat medis.
Lihat juga : Manfaat Melakukan Sexercise Demi Kepuasan Bercinta |
Seks mungkin masih bisa memuaskan, tapi tetap akan berbeda rasanya jika di banding dengan usia muda. Anda hanya perlu beberapa langkah tambahan, agar hubungan intim dengan pasangan bisa sepanas masa muda, tapi tetap aman bagi kesehatan.
Berikut tips menikmati seks yang aman untuk lansia.
1. Lakukan medical check-up
Cara terbaik untuk melindungi Anda dan pasangan saat akan melakukan hubungan seks adalah dengan melakukan pemeriksaan kesehatan rutin.
Saat usia senja, imunitas tubuh mulai melemah dan mudah terserang penyakit. Anda juga pastinya tak ingin terserang penyakit menular seksual di masa tua.
Dokter akan membantu mengelola kondisi kesehatan Anda, serta meresepkan obat atau vitamin jika di butuhkan. Tenaga medis juga mungkin akan memberi saran jika Anda kesulitan berhubungan intim dengan pasangan.
2. Seks di pagi hari
Perubahan rutinitas sederhana bisa membantu meningkatkan kehidupan seks di usia senja.Mmengubah waktu berhubungan seks bisa jadi pilihan agar tetap bugar seharian.
Saat pagi hari Anda memiliki energi paling banyak, berbeda dengan malam hari ketika segudang aktivitas sudah Anda selesaikan. Energi di pagi ini bisa Anda gunakan untuk melakukan hubungan seks dengan pasangan. Anda juga bisa merasa lebih tenang dan bahagia saat menjalani hari.
Seks yang Aman untuk Lansia. Namun jika Anda tipe orang yang punya energi penuh di malam hari, maka tidak salah untuk tetap berhubungan intim menjelang tidur. Sesuaikan waktu yang dimiliki bersama pasangan agar sama-sama bugar.
3. Menggunakan kondom
Health in Aging menyarankan untuk memakai kondom saat berhubungan seks. Penggunaan kondom sendiri agar tak tertular infeksi menular seksual (IMS), karena meski sudah berumur IMS tetap bisa menulari.
4. Menggunakan pelumas
Selain itu, gunakan pelumas agar tak ada luka pada vagina. Seiring bertambahnya usia, pH vagina juga berubah dan membuatnya ‘sulit basah’ sehingga dibutuhkan pelumas. Pilih pelumas dengan bahan dasar air agar lebih aman.
5. Posisi seks yang aman untuk lansia
Anda dalam keadaan sehat, bugar, tapi khawatir gaya seks bikin sakit pinggang kambuh? Ada baiknya pilih pose seks yang aman bagi tubuh.
Penyakit yang umum diderita orang di usia senja adalah rematik, asam urat, atau nyeri persendian lainnya. Tentunya beberapa posisi seks bisa membuat penyakit ini kumat. Namun bukan artinya lansia tak bisa menikmati seks.
Posisi spooning atau yang juga dikenal sebagai posisi berpelukan. Keduanya akan saling berpelukan tak saling berhadapan, sang laki-laki bisa melakukan penetrasi di posisi ini sehingga tak membutuhkan banyak tenaga. Selain itu, lutut juga tak tertekan membuat rematik Anda tak kambuh.
Seksolog Pepper Schwartz, dilansir Huffpost, juga menyarankan posisi kursi atau chair position. Laki-laki duduk di kursi dan perempuan duduk di pangkuan menghadap laki-laki. Kursi yang digunakan harus cukup rendah hingga kaki perempuan menyentuh lantai
POPULER
KESEHATAN
Ketiak Kamu Hitam? Obati Dengan Cara Ini!
BERITA UNIK
Daftarkan Domba Miliknya ke Sekolah Dasar
BERITA UNIK
4 Makanan Unik Dan Viral Di Jepang
BERITA UNIK
lelaki Ini Minum Air Lewat Hidung dan Keluar Dari Mata
KESEHATAN
6 Manfaat Dari Rutin Mengonsumsi Lengkuas
BERITA UNIK
10 Minuman Beralkohol Termahal Di Dunia
ADUQ
Ini 6 Alasan Kamu Perlu Terjun ke Ranah Podcast
KESEHATAN
Diet Sehat Untuk Menurunkan Berat Badan
BERITA UNIK
Ini Asal Usul Martabak Di Indonesia
BERITA UNIK
Pekerjaan Unik yang Bergaji Besar, Salah Satunya Pengumpul Urin Rusa
INFO WITHDRAW
Kemenangan Yang Besar Hanya Di POKERPELANGI
TIPS & TRICKS
Diet Air Putih Ini Jadi Viral
BERITA UNIK
Di Negara ini Bisa Beli Istri