Menjelajahi Shinjuku, Tempat Godzilla dan Robot Berubah Jadi Nyata

https: img.okeinfo.net content 2020 04 11 406 2197715 menjelajahi-shinjuku-tempat-godzilla-dan-robot-berubah-jadi-nyata-4zLlEYhRx5.jpg

PokerPelangiLoungeIngatkah Anda dengan film Jackie Chan yang berjudul Shinjuku Incident?. Film box office yang berlatar di Kabukicho, Shinjuku, Jepang ini mengisahkan perseteruan antar mafia di Shinjuku. Menjelajahi Shinjuku

Seperti halnya dalam film Shinjuku Incident, distrik Shinjuku merupakan pusat hiburan malam di Tokyo dan dikenal sebagai sarangnya yakuza. Tapi, selain itu Shinjuku juga menjadi pusat bisnis, shopping dan hiburan yang selalu menarik untuk dikunjungi. agen Bandarq

1. Shinjuku Gyoen Park

Taman shinjuku Tokyo

Saat berada di sini, anda akan lupa kalau sebenarnya anda masih berada di tengah hiruk pikuk kota Tokyo. Shinjuku Gyoen juga dilengkapi dengan glass house yang berisi koleksi tanaman tropis dan subtropis.

2. Kabukicho

Red light district-nya Tokyo. Tapi bukan seperti red light district di Amsterdam ya, karena suasana di Kabukicho terasa lebih normal.

Gang-gang di Kabukicho dipenuhi dengan klub malam dan tempat karaoke yang dihiasi dengan poster-poster hiburan. Kalau anda jalan-jalan ke Kabukicho, sebaiknya ditemani orang lain terutama saat malam hari.

3. Godzilla statue

Salah satu ikon pop culture-nya Jepang ini bisa dilihat di puncak gedung hotel Gracery dan Toho cinema. Anda bisa berfoto dengan patung Godzilla dari kejauhan. Atau kalau ingin melihat dari dekat anda bisa naik ke lantai 8. Poker Online

Robot Godzilla

Kalau anda termasuk fans berat Godzilla, anda juga bisa mencoba menginap di hotel Gracery karena hotel ini menyediakan 6 kamar dengan view menghadap Godzilla statue.

4. Robot restaurant

Pertunjukkan yang sangat unik yang cuma ada di Jepang! Kalau anda ingin menyaksikan show para robot bersama ninja dan naga, siapkan uang 5.800-8.000 yen untuk membayar tiket masuk.

5. Golden Gai

Golden Gai adalah gang – gang sempit berisi bar di Kabukicho. Ada lebih dari 200 bar yang tersebar di 6 gang. Yang perlu diperhatikan di Golden Gai adalah adanya bar-bar yang mengenakan cover charges/ biaya duduk ke setiap tamu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *