4 Cara Mengatasi Kesedihan Akibat Kehilangan Orang yang Dicintai

PokerPelangiLoungeSaat kehilangan orang yang kita cintai pasti rasanya sangat sedih dan kehilangan sekali. Namun kita tak boleh bersedih secara terus-menerus. 4 Cara Mengatasi Kesedihan Akibat Kehilangan Orang yang Dicintai

Sebab kesedihan yang terus-menerus tak baik untuk kesehatan fisik dan mental. Lalu bagaimana cara mengatasi sedih akibat kehilangan orang tercinta? Poker Online

Mengatasi Kesedihan Akibat Orang yang Dicintai

1. Berusaha mengikhlaskan

Perasaan kehilangan orang yang sangat kita cintai itu sulit diungkapkan dengan kata-kata. Bahkan rasanya seolah-olah kamu juga mati juga. Kamu mungkin merasa marah, kecewa, atau bersalah atas kepergiannya.

Sebenarnya apa yang kamu rasakan adalah normal dan akan butuh waktu untuk bisa mengatur emosimu. Guna mencapai kedamaian hati, langkah pertama yang harus dilakukan adalah menerima kenyataan bahwa orang yang kamu cintai telah meninggal entah karena sakit atau takdir Tuhan. Belajar mengikhlaskannya pelan-pelan. Mengatasi Kesedihan Akibat Orang yang Dicintai

2. Mencoba menghadapi perasaanmu, jangan lari

Kamu harus belajar menghadapi perasaanmu. Jangan lari dengan pura-pura tidak sedih. Berikan waktu bagimu untuk merasa sedih. Supaya kamu bisa pulih dari rasa sedih, maka kamu harus menerima rasa sakit akibat kehilangan terlebih dulu. Kamu harus mengakui rasa sakit itu. Jika tidak, kamu malah hanya akan memperpanjang proses berduka.

3. Cari bantuan profesional

Jika kamu merasa kewalahan dan tidak sanggup menghadapi kematian orang tercinta. Maka sebaiknya kamu pergi ke psikolog atau psikiater.

4. Ceritakan perasaanmu kepada orang lain

Menghadapi kepergian orang tercinta memang membuat sangat terpukul. Kamu boleh berdiam diri untuk memberikan waktu berduka, namun jangan sama sekali menjauhkan diri dari anggota keluarga dan kerabat dekat lainnya.

Cobalah untuk tetap menjalin komunikasi dengan beberapa teman dan anggota keluarga. Ceritakanlah perasaanmu kepada mereka yang mampu memahami penderitaan yang kamu alami. Berbagi dengan orang lain terkait perasaan duka sangatlah penting dalam mengurangi perasaan negatif. Kasih sayang, saling berbagi dan cinta adalah kunci utama untuk bangkit dari kesedihan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *