PokerPelangi – Manfaat Dan Cara Menjaga Kebersihan, Menjaga kebersihan lingkungan sekitar adalah suatu kewajiban bagi setiap individu. Selain lingkungan jadi bersih, ada pula manfaat lain yang akan dirasakan!

Kebersihan lingkungan harus selalu dijaga agar kita, keluarga, dan masyarakat sekitar dapat terhindar dari berbagai penyakit.

Kebersihan lingkungan merupakan keadaan di mana lingkungan kita terbebas dari kotoran, debu, sampah, dan bau.

Di Indonesia, masalah kebersihan lingkungan selalu menjadi perdebatan dan masalah yang berkembang.

Kasus mengenai masalah kebersihan lingkungan selalu meningkat setiap tahunnya.

Yuk, cari tahu manfaat dan cara untuk menjaga kebersihan lingkungan sekitar!

Manfaat Menjaga Kebersihan Lingkungan Sekitar

1. Lingkungan Jadi Lebih Sehat

Manfaat Dan Cara Menjaga Kebersihan

Kebersihan selalu identik dengan kesehatan.

Artinya, menjaga lingkungan sama dengan menjaga kesehatanmu juga.

Lingkungan yang bersih dan terjaga dapat membuat kamu terhindar dari berbagai macam penyakit.

Hal tersebut karena, lingkungan kotor adalah tempat yang sering dijadikan sarang oleh nyamuk, tikus, kecoa, dan bakteri.

Binatang tersebut merupakan sumber dari berbagai penyakit mematikan yang bisa kena ke manusia.

Menjaga kebersihan lingkungan di tempat tinggal, sekolah, dan rumah ibadah dapat membuat masyarakat terhindar dari berbagai penyakit.

Penyakit tersebut meliputi demam berdarah, hepatitis A, tetanus, kolera, dan demam tifoid yang berpotensi muncul pada lingkungan yang tidak terjaga kebersihannya.

2. Lingkungan Sehat Berkaitan dengan Kesehatan Mental

Tidak hanya kesehatan fisik saja, tapi lingkungan yang sehat juga dapat membuat kesehatan mental terjaga.

Dilansir dari The United Nations Environment Programme, lingkungan yang sehat memiliki manfaat yang besar bagi kesehatan mental seseorang.

Udara yang bersih, banyaknya ruang hijau, dan sanitasi dapat meningkatkan kualitas hidup seseorang.

Meningkatkan kualitas hidup tentu akan membuat seseorang terhindar dari gangguan mental.

Menghabiskan waktu pada lingkungan yang memiliki banyak ruang terbuka hijau dapat menurunkan tingkat kecemasan dan juga depresi.

3. Lingkungan Sehat Lebih Nyaman untuk Ditinggali

Manfaat Dan Cara Menjaga Kebersihan

Tentunya lingkungan yang kotor dan kumuh membuat kamu merasa tidak nyaman lama-lama berada di tempat tersebut.

Bahkan sering kali kita malas untuk mendekati atau mengunjungi lingkungan yang kotor.

Bagaimana jika kamu tinggal di lingkungan kotor?

Tentunya kamu ingin segera pindah, bukan?

Lingkungan yang bersih membuat kamu lebih nyaman untuk tinggal dan menetap dalam waktu lama.

Selain itu, orang-orang juga akan merasa senang untuk berkunjung ke rumah dengan lingkungan bersih.

Cara Menjaga Kebersihan Lingkungan Sekitar

1. Mulai dari Lingkungan Rumah

Hal paling sederhana yang bisa kita lakukan adalah menjaga kebersihan rumah dan halaman.

Kebersihan rumah dan halaman membuat kita terbiasa untuk membersihkan lingkungan lainnya.

Pastikan untuk menyapu rumah setidaknya 2 kali sehari dan menyapu halaman setidaknya 2 kali seminggu.

2. Mendaur Ulang

Manfaat Dan Cara Menjaga Kebersihan

Usahakan untuk selalu mendaur ulang barang-barang yang bisa kita gunakan kembali.

Sebagai contoh, manfaatkan kaleng dan botol bekas untuk dijadikan pot tanaman.

3. Pembuatan Pupuk Kompos

Pupuk kompos bisa dibuat dari sampah organik.

Sampah organik seperti daun, makanan, atau kotoran hewan bisa diolah menjadi pupuk kompos yang berguna bagi pertanian dan perkebunan.

4. Tidak Membuang Sampah Sembarangan

Hal terpenting adalah membiasakan diri untuk membuang sampah pada tempatnya.

Jangan biarkan sampah bertebaran di mana-mana.

Sediakan banyak tong sampah di lingkunganmu agar kamu bisa dengan mudah membuat sampah pada tempatnya.

5. Gotong Royong

Membiasakan melakukan gotong royong dengan warga untuk membersihkan lingkungan dan mempererat jalinan kerja sama antar warga.

6. Penghijauan

Ajak juga tetangga untuk menanam banyak bibit pohon di lingkungan sekitar.

Hal tersebut dapat membuat lingkungan semakin asri dan rindang. PokerPelangi

BACA JUGA : Langkah Melancarkan Peredaran Darah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *