Poker Pelangi : Labu Sayur Kaya Manfaat

Pernahkah Toppers mengonsumsi menu labu siam? Labu siam berawal mula dari Amerika Tengah, namu sekarang kerap digunakan dalam berbagai kuliner di Negara Barat dan Timur.

1. Meningkatkan Sistem Imun Tubuh

Labu siam mengandung rangkaian senyawa vitamin dan mineral yang di butuhkan tubuh. Vitamin dan mineral ini merupakan antioksidan yang bermanfaat melawan radikal bebas agar tubuh jauh dari penyakit. 

Dari satu labu siam, kamu bisa mendapat kandungan vitamin C, vitamin B, potasium, magnesium, asam folat, dan kandungan penting lain yang cukup tinggi.

Walau kaya akan nutrisi, labu siam memiliki kadar kalori, lemak, dan karbohidrat yang cenderung rendah, sehingga cocok di sertai dalam berbagai diet.

2. Menjaga Gula Darah

Bagi penderita di abetes, tentunya tahu pentingnya menjaga gula darah ya. Kombinasi serat larut yang tinggi dan karbohidrat yang rendah dalam labu siam ini ampuh menurunkan gula darah dan melawan resistensi tubuh terhadap insulin.

Kandungan serat tinggi juga memperlambat penyerapan karbo, sehingga gula darah tidak langsung melonjak setelah makan. Terlebih lagi, kamu tidak akan cepat lapar loh. 

3. Membantu Menurunkan Berat Badan

Untuk kamu yang kesulitan menghilangkan lemak di perut, coba konsumsi labu siam sehari-hari. 

Bayangkan, 100 gram labu siam hanya mengandung 16 kalori, sedangkan 100 gram nasi mengandung hampir 100 kalori!

Labu Sayur Kaya Manfaat

Cobalah tukar setengah asupan nasi kamu dengan satu porsi labu siam. Labu siam yang rendah kalori dan tinggi serat bakal membantu menurunkan berat sekaligus menekan nafsu makan. 

4. Menjaga Kesehatan pada Kehamilan

Asam Folat atau vitamin B9 merupakan salah satu asupan yang wajib di konsumsi menjelang kehamilan, namun tidak jarang di abaikan loh. 

Asam folat memiliki peran esensial dalam mencegah kelahiran prematur, serta cacat otak dan saraf pada bayi. Ibu hamil umumnya disarankan mengonsumsi sekitar 600 mcg asam folat setiap hari. Poker Online

Salah satu sumbernya bisa didapatkan dari labu siam yang mengandung sekitar 200 mcg dalam satu porsi. 

5. Menurunkan kolesterol 

Dengan beredarnya berbagai jajanan lezat yang tinggi akan lemak jenuh, tingkat pasien dengan kolesterol tinggi di Indonesia pun meningkat. Risikonya? Kamu akan mudah terserang penyakit stroke dan jantung! 

Salah satu manfaat labu siam adalah menurunkan kolesterol jahat (LDL). Kombinasikan labu siam dengan makanan lain seperti salmon, alpukat, dan kacang almond dalam diet untuk menstabilkan tingkat kolesterol secara keseluruhan.

6. Mencegah Sembelit

Apakah kamu tipe orang yang sering sulit BAB? Gangguan pencernaan ini umumnya tidak menimbulkan komplikasi serius. Namun, perut kembung serta berat badan yang terus naik kerap menimbulkan rasa tidak nyaman. 

Menambahkan labu siam dalam menu makan bisa menjadi solusi praktis kamu! Kandungan serat dan air dalam sayur ini terbukti efektif mengatasi konstipasi dan melancarkan pencernaan. Poker Online

7. Mencegah Penuaan Dini

Siapa sangka labu siam berkhasiat menghambat keriput di wajah? Menurut para ahli, antioksidan berkhasiat memperlambat proses penuaan dengan melindungi sel dari radikal bebas. 

Selain itu, Vitamin C dalam labu siam mempunyai manfaat memproduksi kolagen, yaitu protein esensial yang ditemukan dalam kulit. Kolagen inilah yang membuat kulit kamu kencang dan awet muda.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *