Poker Pelangi : Khasiat Tersembunyi Dari Kecambah

Kecambah selalu berada dalam daftar makanan sehat dan bergizi. Selain mudah memasaknya, kecambah juga baik untuk kesehatan. Bahkan, kecambah juga di kenal sebagai makanan penambah energi lho. Yuk cari tahu apa saja manfaat kesehatan dari makan kecambah, seperti di lansir Boldsky.

Kaya enzim

Kecambah merupakan sumber enzim yang baik dan di perlukan oleh tubuh. Enzim ini dapat menaikkan energi tubuh dan membuat kita merasa bugar dan sehat.

Kaya gizi

Kecambah mengandung vitamin B, C, B1, B6, K dan A. Selain itu, kecambah juga menjadi sumber makanan yang kaya zat besi, magnesium, fosfor, kalsium, kalium, dan mangan, dan asam lemak omega 3.

Memperlancar BAB (Buang Air Besar)

Kecambah mentah memiliki manfaat lebih banyak daripada yang sudah di masak. Selain bergizi, kecambah lebih mudah di cerna karena mengandung enzim dan serat yang larut. Bahkan, enzim tersebut dapat meningkatkan gerakan usus lho. Jika Anda menderita masalah pencernaan dan kembung, konsumsilah kecambah secara teratur.

Rendah kalori

Kecambah sangat kaya akan serat dan rendah kalori. Itulah mengapa kecambah baik untuk menu diet harian Anda. Serat bisa melawan sembelit dan memperbaiki pencernaan. Kecambah juga mengandung EFA, asam lemak esensial yang dapat melawan infeksi dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Poker Online

Kaya vitamin

Kecambah adalah sumber makanan kaya vitamin B dan C. Jika Anda merendam kecambah semalaman, Anda bisa mendapatkan vitamin dan mineral yang lebih besar. Makan kecambah di pagi hari juga baik untuk tubuh. Mau coba?

Mengandung oksigen

Para tunas hijau itu mengandung banyak oksigen. Hal tersebut dapat meningkatkan aliran darah dalam tubuh, membunuh bakteri, meningkatkan sistem kekebalan tubuh, dan lain-lain.

Khasiat Tersembunyi Dari Kecambah

Kacang-kacangan, kecambah, dan biji-bijian sangat baik untuk kesehatan tubuh. Kecambah juga mengandung banyak nutrisi yang di butuhkan tubuh. Selain itu, kecambah juga di kenal sebagai makanan yang meningkatkan kesuburan pada wanita. Harus dicoba!

Mengurangi Kecemasan Yang Disebabkan Oleh Stres

Manfaat toge yang luar biasa ternyata bisa mengurangi kecemasan yang di sebabkan oleh stres. Empat belas studi di lakukan dengan menggunakan berbagai vitamin dan mineral, salah satunya vitamin C, untuk mengetahui apakah mereka dapat membantu mengurangi stres, kecemasan, bahkan depresi pada wanita. 

Penelitian yang dihimpun oleh Joanna Briggs Institute di University of Adelaide di Australia tersebut menunjukkan bahwa vitamin C efektif dalam mengurangi kecemasan sebagai respons terhadap stres yang mungkin dirasakan wanita. 

Sekitar 60 persen wanita cenderung menderita kecemasan di beberapa titik dalam hidup mereka, dan ini juga memengaruhi pria. Kekurangan vitamin C dapat menyebabkan masalah dengan produksi neurotransmiter penting di otak yang berdampak langsung pada suasana hati dan tidur. 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *