Jangan Salah – Sering kali kamu akan berpikir bahwa orang yang rupawan, ganteng, cantik, dan punya badan yang bagus akan mudah banget ketemu jodoh. Gak usah lamar sana-sini, langsung nunjuk aja kandidat yang udah ada. Semua pasti antre duluan sebelum memilih.

Namun, ternyata kerupawanan ini gak menjamin juga, lho.Jangan Salah! Selama kamu masih terpaku pada lima hal ini, mau serupawan apa pun kamu, pasti akan sulit jodoh.

1. Asyik dengan duniamu sendiri

Orang yang rupawan, tapi dia sibuk dengan dunianya sendiri. Misalnya di dunia pekerjaan dia atau hobi dia yang menjadi kehidupannya. Alhasil, gimana mau ketemu orang lain, kalau dia aja gak pernah memalingkan perhatian kepada hal lain misalnya kolega atau orang disekelilingnya? Maka, asyik dan punya passion di suatu bidang boleh, tapi jangan terlalu hidup di dunia ciptaanmu sendiri.AgenBandarQ

2. Gak berusaha memperluas pergaulan

Selama masih single dan available, maka kamu boleh kok mencari sebanyak-banyaknya pergaulan. Pasti deh, kadang dalam masuk ke suatu pergaulan tertentu, kamu harus meninggalkan comfort zone kamu. Tapi, jika lingkunganmu itu gak bisa memberi kamu kejelasan tentang siapa calon pasangan, ya harus carilah di lingkungan pertemanan yang lain. Karena jodoh gak akan jauh dari lingkungan sekitarmu.

Baca Juga: Gampang Kangen Dan Manja,Zodiak Cowok Ini Gak Kuat Menjalani LDR

3. Tampilan dan image di media sosial kurang diperhatikan

Jangan Salah, 5 Hal Penyebab Orang Susah Buat Pacaran Serius

Iya sih rupawan, tapi hati-hati juga tentang apa yang kamu tampilkan di media sosial. Jangan sampai salah dalam menampilkan citra karena di zaman modern ini karaktermu bisa dinilai berdasar dari kehidupanmu di medsos. Jadi, hati-hati kalau memilih foto atau status yang akan di-share di medsos. Jangan asal dan jangan terlalu open di media sosial. Jadi, coba perbaiki medsosmu jadi lebih tertata dan kontennya sesuai tempat.

4. Terpaku pada situs online dating

Jangan Salah, 5 Hal Penyebab Orang Susah Buat Pacaran Serius

Online dating memang ada yang berhasil mempertemukan dan menyatukan beberapa pasangan. Tapi, kalau kamu rasa dari online dating ini hanya memberi kamu teman chat atau sekadar ketemuan setelah itu hilang, lebih baik kamu jangan terlalu berharap pada situs ini.

Boleh main, tapi jangan sampai menghabiskan waktu dan terlalu mengandalkan online dating. Bagaimana pun dengan bersosialisasi di dunia nyata, kamu lebih bisa menyeleksi kandidat pasangan idealmu.

5. Menganggap komitmen sebagai beban diri yang berat

Jangan Salah, 5 Hal Penyebab Orang Susah Buat Pacaran Serius

Yang terakhir adalah merasa komitmen itu sangat berat dijalani. Perasaan ini bisa muncul karena merasa masih ingin bebas dan menjajal semua jenis orang tanpa harus berkomitmen. Ini boleh aja kok dilakukan, tapi harus ingat umur juga. Kalau kamu sampai usia yang harusnya sudah punya anak dua tapi kamu masih suka jajal sana-sini, jangan menyesal kalau malah dapat yang gak sesuai dengan tipe ideal saat kamu masih muda dulu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *