PokerPelangi Jika ditanya apakah ingin memperoleh ketenangan hidup, bisa dipastikan semua orang akan mengiyakannya. Ketenangan hidup membuatmu bisa lebih bahagia. Namun demikian, pada kenyataannya masih cukup banyak orang yang dalam hidupnya masih belum mengecap atau jauh dari ketenangan, lho. Berikut Cara Simpel Memperoleh Ketenangan Hidup

Jadi versi terbaik dari diri sendiri

5 Cara Simpel Memperoleh Ketenangan Hidup, Sudahkah Bersyukur?

Cara Simpel Memperoleh Ketenangan Hidup Pernahkah kamu melihat kehidupan orang lain yang terlihat serba sempurna? Menyikapi hal tersebut, seringkali kamu berangan-angan bahkan berpura-pura menjalani hidup seperti orang lain. Melihat teman mengoleksi setumpuk barang mewah, kamu pun berlomba-lomba membelinya juga.

Padahal mengikuti jejak orang lain yang kita anggap sempurna tidak menjamin ketenangan hidup, lho. Apa pun itu, menjadi yang terbaik dari versi diri sendiri adalah yang paling penting. Asal mengikuti apa yang menjadi jalan hidup orang lain belum tentu menjanjikan kebahagiaan

Tidak mendengarkan semua komentar orang

5 Cara Simpel Memperoleh Ketenangan Hidup, Sudahkah Bersyukur?

Sebagai makhluk sosial, kita memang ditakdirkan untuk bergaul dengan beragam karakter orang. Tidak jarang kita akan bertemu dengan mereka-mereka yang berbeda dari segi prinsip, kepribadian, pendapat, bahkan pemikiran. Bahkan sangat mungkin kita akan mendapat banyak komentar miring yang menggelitik telinga.

Perlu diketahui, salah satu kunci sederhana dalam memperoleh ketenangan hidup yaitu dengan tidak mendengarkan semua komentar orang. Apa yang dalam sudut pandangmu baik bisa jadi versi orang lain masih belum sesuai. Memaksakan diri untuk ikut apa yang menjadi keinginan mereka justru membuatmu tertekan.

Bersyukur

5 Cara Simpel Memperoleh Ketenangan Hidup, Sudahkah Bersyukur?

Nasihat satu ini tentu sudah sering didengar. Entah kamu memperoleh nasihat itu secara langsung melalui penuturan orang maupun secara tidak langsung melalui tulisan dan media sosial. Namun inti semuanya sama, yaitu mengajak berterima kasih atas karunia hidup yang telah diberikan.

Menjadi orang yang bersyukur merupakan salah satu cara sederhana yang dapat kamu terapkan untuk memperoleh ketenangan dalam hidup. Dengan bersyukur, kamu akan paham bahwa nikmat hidup yang terlihat sederhana sebenarnya adalah karunia yang amat berharga sehingga kamu tidak terus merasa kekurangan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *