
Cara Mendapatkan Surat Keterangan Tidak Buta Warna
Memiliki kondisi buta warna, artinya seseorang tidak bisa melihat warna tertentu seperti kebanyakan orang, atau bahkan tidak bisa melihat warna sama sekali. Buta warna bisa terjadi karena keturunan, jika kamu atau anak mengalami buta warna, segera bicarakan dengan dokter untuk melakukan tes buta warna.
Kamu bisa mengunjungi Puskesmas, rumah sakit, ataupun klinik spesialis mata untuk melakukan tes buta warna dan mendapatkan surat keterangan tidak buta warna.
Prosedur Mendapatkan Surat Keterangan Tidak Buta Warna
Untuk bisa mendapatkan surat keterangan tidak buta warna, seseorang harus menjalani tes buta warna terlebih dulu untuk memastikan kondisi kesehatan mata.
Kamu tidak perlu menunggu hasil tes buta warna ini, karena dokter mata akan segera memberi tahu jika kamu mengalami atau tidak buta warna setelahnya. Tes buta warna memeriksa apakan seseorang bisa melihat warna secara akurat. Jika kamu tidak lulus tes, kemungkinan kamu memiliki kekurangan penglihatan warna, atau buta warna.
Tes buta warna bisa mengidentifikasi anak-anak yang mungkin kesulitan mengenali warna. Ini bisa menjadi faktor dalam aktivitas tertentu di sekolah dan di rumah. Tes buta warna juga bisa mengidentifikasi orang-orang yang mungkin kesulitan pada pekerjaan yang membutuhkan penglihatan warna yang sempurna.
Tes Pelat Warna
Untuk melakukannya, dokter akan mengarahkan kamu untuk menunjuk angka ataupun huruf yang ada secara samar pada gambar dengan pola titik berwarna.
Dokter akan meminta kamu menunjuk objek tes dengan kondisi melihat menggunakan kedua mata, selanjutnya dengan menutup satu mata dan membaca serta menebak gambar yang terbentuk dari titik-titik berwarna dengan bentuk yang berbeda di tengahnya.
Orang yang tidak memiliki kelainan buta warna pasti bisa menebak bentuk yang tersembunyi di antara pola titik berwarna. Namun jika memang mengalami buta warna, seseorang akan melihat angka yang berbeda dengan orang yang penglihatan normal.
Saat menjalani tes ini, dokter akan meminta kamu mengambil benang sesuai warna yang diperintahkan.
Sementara itu, tes anomaloscope dilakukan dengan menebak warna pada alat berupa mikroskop bernama Anomaloscope.
Membedakan Jenis Buta Warna
Jenis buta warna yang berbeda menyebabkan masalah penglihatan warna yang berbeda juga:
Buta Warna Merah-Hijau
Ada 4 jenis buta warna merah-hijau:
Deuteranomaly: Jenis buta warna merah-hijau yang paling umum. Kondisi ini membuat warna hijau terlihat lebih merah. Jenis ini ringan dan biasanya tidak mengganggu aktivitas normal.
Protanomali: Membuat tampilan merah lebih hijau dan kurang cerah. Jenis ini ringan dan biasanya tidak mengganggu aktivitas normal.
Protanopia: Sama seperti deuteranopia yang membuat seseorang tidak bisa membedakan antara merah dan hijau sama sekali.
Buta Warna Biru-Kuning
Jenis buta warna ini kurang umum terjadi. Kondisi ini menyulitkan seseorang untuk membedakan antara biru dan hijau, serta antara kuning dan merah. Ada 2 jenis buta warna biru kuning, yaitu:
Tritanomaly: Sulit membedakan antara biru dan hijau, dan antara kuning dan merah.
Tritanopia: Sulit membedakan antara biru dan hijau, ungu, dan mera, dan kuning dan merah muda. Warna juga terlihat kurang cerah. Poker Online
BACA JUGA : Sebelum Tes Buta Warna Ini Hal Yang Perlu Diketahui
POPULER
KESEHATAN
Ketiak Kamu Hitam? Obati Dengan Cara Ini!
BERITA UNIK
Daftarkan Domba Miliknya ke Sekolah Dasar
BERITA UNIK
4 Makanan Unik Dan Viral Di Jepang
BERITA UNIK
lelaki Ini Minum Air Lewat Hidung dan Keluar Dari Mata
KESEHATAN
6 Manfaat Dari Rutin Mengonsumsi Lengkuas
BERITA UNIK
10 Minuman Beralkohol Termahal Di Dunia
ADUQ
Ini 6 Alasan Kamu Perlu Terjun ke Ranah Podcast
KESEHATAN
Diet Sehat Untuk Menurunkan Berat Badan
BERITA UNIK
Ini Asal Usul Martabak Di Indonesia
BERITA UNIK
Pekerjaan Unik yang Bergaji Besar, Salah Satunya Pengumpul Urin Rusa
INFO WITHDRAW
Kemenangan Yang Besar Hanya Di POKERPELANGI
TIPS & TRICKS
Diet Air Putih Ini Jadi Viral
BERITA UNIK
Di Negara ini Bisa Beli Istri