
Memulai Karier Baik untuk Fresh Graduate. Memulai karir untuk para fresh graduate memang tak akan selalu mulus. Sering kali banyak tangga yang harus di tapaki sebelum akhirnya mencapai tujuan, yaitu mendapatkan pekerjaan idaman.
Para fresh graduate harus punya kegigihan untuk mengejar karir. Mereka juga perlu punya strategi yang baik agar mimpinya dapat tercapai. Untuk kamu para fresh graduate, berikut tips penting dalam memulai karir yang baik dan terencana.
1. Selektif boleh, tapi jangan terlalu picky
Ilustrasi wanita sedang bekerja (Pexels/Burst)
Sebagai manusia tentunya pasti memiliki keinginan untuk memperoleh pekerjaan dan pendapatan sesuai yang di harapkan. Tak salah jika kamu ingin berlaku lebih selektif dalam memilih jenis bekerja.
Namun, menjadi terlalu picky alias terlalu pilih-pilih dalam menentukan jenis pekerjaan, adalah hal yang kurang tepat bagi para fresh fraduate. Biasanya, mereka yang terlalu pilih-pilih juga akan sangat sulit dalam menentukan pekerjaan yang cocok.
2. Sesuaikan pekerjaan dengan disiplin ilmu
Ilustrasi pria sedang bekerja (Pexels/Burst)
Memulai Karier Baik untuk Fresh Graduate. Untuk kamu yang baru saja lulus dari perguruan tinggi, tentunya kamu memiliki kualifikasi tersendiri terkait bidang ilmu tertentu. Memilih pekerjaan tentu saja sebaiknya di sesuaikan dengan disiplin ilmu yang telah di jalani.
Selain sebagai bentuk pengaplikasian atas ilmu yang telah di pelajari, namun juga bisa memberikan kualitas pekerjaan yang baik. Hal ini akan berdampak positif pada proses bersaing mendapatkan pekerjaan serta hasil pekerjaanmu kelak.
BACA JUGA : Sangat Berprestasi, Berikut Seleb Indonesia Lulusan Universitas Luar Negeri
3. Memperluas koneksi sosial di dunia pekerjaan
LANJUTKAN MEMBACA ARTIKEL DI BAWAH
Ilustrasi kelompok bekerja (Pexels/Christina Morillo)
Pekerjaan tidak hanya tentang apa yang kamu kerjakan ataupun berapa gaji yang kamu peroleh. Lebih dari itu, pekerjaan itu juga berkaitan dengan koneksi sosial yang harus dapat kamu bangun.
Melalui koneksi sosial yang sangat baik, kamu dapat melebarkan sayapmu. Hal ini akan sangat membantumu dalam memperkuat posisi dalam dunia pekerjaan ke depannya.
4. Tidak bersikap arogan meski hebat saat kuliah
Ilustrasi pria yang sedang bekerja sambil menelepon (Pexels/MART PRODUCTION)
Attitude menjadi hal paling dasar yang harus di jaga pada saat memasuki dunia pekerjaan. Tak peduli seberapa hebat dan pintarnya kamu di perkuliahan, jangan sampai bersikap arogan dan sombong saat sudah bekerja.
Tindakan seperti itu bahkan hanya akan membuat kamu kurang di sukai oleh pencari kerja dan juga rekan-rekan kerjamu nanti. Bersikap baik akan membuat kita mendapat penilaian yang baik dari lingkungan sosial.
5. Menggali banyak kesempatan kerja untuk karir yang lebih baik
ilustrasi orang bekerja (Unsplash/Corinne Kutz)
Para fresh graduate biasanya identik dengan mencari pekerjaan secara berkala. Hal tersebut di lakukan untuk menggali lebih banyak kesempatan kerja untuk dicoba.
Kamu harus mempersiapkan banyak hal, termasuk soal mental dan sosial untuk dapat meraih hal ini.
POPULER
KESEHATAN
Ketiak Kamu Hitam? Obati Dengan Cara Ini!
BERITA UNIK
Daftarkan Domba Miliknya ke Sekolah Dasar
BERITA UNIK
4 Makanan Unik Dan Viral Di Jepang
BERITA UNIK
lelaki Ini Minum Air Lewat Hidung dan Keluar Dari Mata
KESEHATAN
6 Manfaat Dari Rutin Mengonsumsi Lengkuas
BERITA UNIK
10 Minuman Beralkohol Termahal Di Dunia
ADUQ
Ini 6 Alasan Kamu Perlu Terjun ke Ranah Podcast
KESEHATAN
Diet Sehat Untuk Menurunkan Berat Badan
BERITA UNIK
Ini Asal Usul Martabak Di Indonesia
BERITA UNIK
Pekerjaan Unik yang Bergaji Besar, Salah Satunya Pengumpul Urin Rusa
INFO WITHDRAW
Kemenangan Yang Besar Hanya Di POKERPELANGI
TIPS & TRICKS
Diet Air Putih Ini Jadi Viral
BERITA UNIK
Di Negara ini Bisa Beli Istri